Cara Backup Data Di Komputer Rusak (Gagal Booting)

Assalamualaikum Wr Wb 

Baik temen- temen ibara , kali ini saya akan coba berbagi pengalaman tentang cara backup data komputer yang tidak bisa masuk Windows . 
Saat ini tentunya kita semua sudah sangat familiar dengan yang namanya komputer , apalagi temen- temen yang memang bekerja dikantor , pastilah menjadi hal yang wajib untuk bisa bekerja dengan komputer. 

Karena adanya satu dua hal , terkadang komputer kita bermasalah , sama sekali tidak bisa dinyalakan. Bisa nyala tapi Windowsnya tidak bisa berfungsi dengan baik , atau paling seering kita sebut dengan Istilah "Blue Screen" . Komputer gagal menampilkan Operating Systemnya , sehingga hanya menampilkan layar biru. Wadeehhh ,...padahal semua kerjaan kita ada didalam komputer tersebut .
Waallaahh bisa kelabakankan , apalagi kalaupun ada solusi di Instal Ulang , biasanya ada resiko kehilangan data.  Jadi gimana dooonkkk ....????

Baik kasus seperti itu pula yang sering saya temui , jadi berikut langkah - langkah yang mesti kita tempuh : 
  1. Rilex , Jangan panik
  2. Coba booting melalu "Save Mode" (Caranya saat PC mulai dinyalakan tekan "F8"  pada keyboard)
  3. Jika cara ke 2 masih tidak bisa , booting menggunakan "Live CD Linux  XXXXXX"

1 Response to "Cara Backup Data Di Komputer Rusak (Gagal Booting) "

  1. Bosan tidak tahu mau mengerjakan apa pada saat santai, ayo segera uji keberuntungan kalian
    hanya di D*E*W*A*P*K / pin bb D87604A1
    dengan hanya minimal deposit 10.000 kalian bisa memenangkan uang jutaan rupiah
    dapatkan juga bonus rollingan 0.3% dan refferal 10% :)

    BalasHapus